MENU TUTUP
Jumat, 04 Februari 2022 | 7:44:09 WIB - Dibaca: 936 kali
Kadisdik Kholijah Turut Mendampingi Bupati Kasmarni

Bupati Kasmarni Meninjau Vaksinasi III (Booster)

Editor: - Reporter: - Fotografer:
Bupati Kasmarni Meninjau Vaksinasi III (Booster) Kadisdik Kholijah Saat Mendampingi Bupati Kasmarni Meninjau Vaksinasi Tahap III

MANDAU, DISDIK -  Kepala Dinas Pendidikan Kholijah turut mendampingi Bupati Kasmarni dalam peninjauan Vaksinasi III (Booster) di Gedung Pertemuan Bathin Betuah Kantor Camat Mandau, Jumat, 4/2/2022.

Bupati Kasmarni mengajak serta mengimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Bengkalis untuk bersama-sama menyukseskan vaksinasi yang tahap ke III (Booster).

Bupati Kasmarni juga mengungkapkan, meskipun terjadi beberapa efek seperti badan lemas, namun tentu tidak berlangsung lama.

"Masyarakat jangan takut takut disuntik vaksinasi. Karena memang tidak ada rasa sakit. Yakin dan percaya lah, tidak ada dampaknya yang ditimbulkan dari pemberian vaksinasi ini," ungkap Kasmarni

Disela- sela Bupati Kasmarni Lakukan peninjauan, Kadisdik Kholijah juga bercengkrama bersama beberapa orang guru yang tampak juga sedang mendaftar untuk vaksinasi tahap III (Booster).

"Ibu sedang antri untuk disuntik vaksinasi ya? Vaksinasi booster ini sangat dibutuhkan sebagai perlindungan bagi para tenaga pendidik. Jadi dengan vaksinasi booster ini bisa meningkatkan imunitas seseorang, khususnya untuk guru dalam bertugas." Ujar Kadisdik Kholijah

Turut Mendampingi Bupati, Dandim 0303 Bengkalis Letkol Inf Endik Yunia Kulonuwun, Kapolres Bengkalis AKBP Indra Wijatmiko, Wakapolres Bengkalis Kompol Aslely Farida Turnip, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bengkalis dr. Ersan Saputra, Camat Mandau Riki Rihardi.

 

[Ikuti Terus Disdik Bengkalis Melalui Sosial Media]







Disdik Bengkalis
di Google+



Disdik Bengkalis
di Instagram
Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kadisdik Bengkalis Usulkan Penerapan Lokal Jauh SMAN 2 Mandau pada Rakor Pemprov dan Pemkab

Dibaca : 403 Kali
2

Kabid PAUD & PNF Bersama PKBM se-Kabupaten Bengkalis Bahas Persiapan Assessment Sumatif

Dibaca : 420 Kali
3

Diterima Kadisdik, Kabupaten Bengkalis Raih Anugrah Pendidikan Kategori Utama dan Transformasi Pembelajaran

Dibaca : 480 Kali
4

Cegah Kenakalan Remaja, Disdik Bersama Kejari Lakukan Penyuluhan Hukum di SMPN 3 Bengkalis

Dibaca : 962 Kali
5

Pesantren Tahfidz Ikramul Quran Gelar MHQ ke-2 di Kabupaten Bengkalis

Dibaca : 1037 Kali