MENU TUTUP
Selasa, 14 Juni 2022 | 12:18:42 WIB - Dibaca: 1490 kali

Tandatangani MOU Bunda PAUD Serta Penyelenggaraan Lomba Kreativitas Anak TK Se-Kabupaten Bengkalis

Editor: - Reporter: Farah Zamhaririyah - Fotografer: Ari Fardian
Tandatangani MOU Bunda PAUD Serta Penyelenggaraan Lomba Kreativitas Anak TK Se-Kabupaten Bengkalis

BENGKALIS,DISDIK - Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis dalam rangka menumbuh kreativitas anak melakukan lomba kreativitas anak tingkat taman kanak-kanak TK sekabupaten Bengkalis, bertempat di Balai Kerapatan Wisma Daerah Sri Mahkota, Selasa,14 Juni 2022.

 

Kegiatan ini bertujuan untuk memacu Pertumbuhan Pendidikan Di Lingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis Khususnya  Bidang Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dalam meningkatkan Kualitas Pendidikan Anak Usia Dini yang berprestasi, kreatif dan inovatif.

 

Serta itu untuk mewujudkan meningkatnya Kualitas Pendidikan Anak Usia Dini yang berprestasi, kreatif dan inovatif maka perlu adanya Kesepakatan Atau Penandatanganan MOU antara Bunda Paud Kabupaten Dengan Organisasi Perangkat Daerah Terkait Demi Menunjang Paud Holistik Integratif, "Ungkap Kholijah".

 

Kholijah juga berharap kegiatan ini dapat memberikan manfaat sehingga dapat mewujudkan generasi penerus bangsa yang sehat, cerdas, ceria dan berakhlak mulia tetap patuhi Protokol kesehatan selama mengikuti kegiatan  ini dari awal sampai akhir juga jadikan ajang silahturrahmi dan kompetisi yang sehat dalam memajukan pendidikan PAUD terutama di Kabupaten Bengkalis yang kita cintai ini.

 

Kegiatan ini dihadiri langsung Bupati Bengkalis Kasmarni serta Forum Komunikasi Pimpinan Daerah,Anggota Legislatif Kab. Bengkalis, Sekretaris Daerah Kabupaten Bengkalis, Pejabat Tinggi Pratama Lingkup Pemerintah Kabupaten Bengkalis, Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas Dilingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkalis, Camat Bengkalis Dan Bantan, Bunda Paud Kecamatan Se Kab. Bengkalis, Ketua LAMR , Ketua BAZNAS, Ketua Organisasi Wanita Beserta Anggota, Ketua HIMPAUDI Dan IGTKI Kabupaten Bengkalis Beserta Anggota, Bapak Ibu Dewan Juri Dari Provinsi Riau Dan Kabupaten Bengkalis, Peserta Lomba dan Para.

 

 

 

 

 

 

[Ikuti Terus Disdik Bengkalis Melalui Sosial Media]







Disdik Bengkalis
di Google+



Disdik Bengkalis
di Instagram
Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kadisdik Bengkalis Usulkan Penerapan Lokal Jauh SMAN 2 Mandau pada Rakor Pemprov dan Pemkab

Dibaca : 403 Kali
2

Kabid PAUD & PNF Bersama PKBM se-Kabupaten Bengkalis Bahas Persiapan Assessment Sumatif

Dibaca : 420 Kali
3

Diterima Kadisdik, Kabupaten Bengkalis Raih Anugrah Pendidikan Kategori Utama dan Transformasi Pembelajaran

Dibaca : 480 Kali
4

Cegah Kenakalan Remaja, Disdik Bersama Kejari Lakukan Penyuluhan Hukum di SMPN 3 Bengkalis

Dibaca : 962 Kali
5

Pesantren Tahfidz Ikramul Quran Gelar MHQ ke-2 di Kabupaten Bengkalis

Dibaca : 1037 Kali