MENU TUTUP
Selasa, 28 September 2021 | 14:55:53 WIB - Dibaca: 806 kali

Kadisdik Edi Sakura Membuka Secara Resmi Seleksi Calon Kepala Sekolah Jenjang TK, SD, SMP

Editor: - Reporter: - Fotografer:
Kadisdik Edi Sakura Membuka Secara Resmi Seleksi Calon Kepala Sekolah Jenjang TK, SD, SMP

Bengkalis,Disdik - Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis lakukan Seleksi Subtansi Calon Kepala Sekolah Jenjang TK, SD, SMP di Ballroom Hotel Marina, Selasa, 28/9/2021. 

 

Kegiatan ini di hadiri oleh Calon Kepala Sekolah TK, SD, SMP sebanyak 60 orang dimana perwakilan guru- guru yang ada di Lingkungan Kabupaten Bengkalis. 

 

Dalam sambutannya, Kadisdik Edi Sakura menyampaikan bahwa Sekolah yang baik yang menjadikan siswa menjadi pintar dan berwawasan lebih tinggi dan menginginkan sekolah nya lebih maju lagi.

 

Kemudian, Kadisdik Edi Sakura melanjutkan, bahwa untuk menjadi Kepala Sekolah itu yang paling penting yaitu nilai sosial dan bisa bekerja sama bersama antara kepala sekolah, guru dan staf-staf lainnya.

 

Pada saat memberikan sambutan, Kadisdik Edi Sakura juga memberikan pesan kepada Bapak/ Ibu guru.

 

"Jika Bapak ibuk nantinya menjadi kepala sekolah, tetaplah rendah hati dan janganlah sombong." Ujar Kadisdik Edi Sakura.

 

Kegiatan Seleksi Calon Kepala Sekolah jenjang TK, SD, SMP ini di akhiri dengan penyematan badge oleh Kapala Dinas Pendidikan Edi Sakura kepada Calon Kepala Sekolah.

 

Turut hadir, Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis Agusil Fridimalis, Kabid SD Samsurijal, Kabid SMP Junaidi Yahya, Kabid Ketenagaan Suwanto, KorwilCam Bantan Zulfahmiz KorwilCam Bengkalis Afandi serta Pengawas Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis

[Ikuti Terus Disdik Bengkalis Melalui Sosial Media]







Disdik Bengkalis
di Google+



Disdik Bengkalis
di Instagram
Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kadisdik Bengkalis Usulkan Penerapan Lokal Jauh SMAN 2 Mandau pada Rakor Pemprov dan Pemkab

Dibaca : 405 Kali
2

Kabid PAUD & PNF Bersama PKBM se-Kabupaten Bengkalis Bahas Persiapan Assessment Sumatif

Dibaca : 420 Kali
3

Diterima Kadisdik, Kabupaten Bengkalis Raih Anugrah Pendidikan Kategori Utama dan Transformasi Pembelajaran

Dibaca : 481 Kali
4

Cegah Kenakalan Remaja, Disdik Bersama Kejari Lakukan Penyuluhan Hukum di SMPN 3 Bengkalis

Dibaca : 966 Kali
5

Pesantren Tahfidz Ikramul Quran Gelar MHQ ke-2 di Kabupaten Bengkalis

Dibaca : 1038 Kali