MENU TUTUP
Rabu, 02 Juni 2021 | 14:24:59 WIB - Dibaca: 845 kali

Bupati, Wakil Bupati dan Kadisdik Edi Sakura Tinjau Laboratorium SMAN 6 Mandau Yang Terbakar

Editor: - Reporter: - Fotografer:
Bupati, Wakil Bupati dan Kadisdik Edi Sakura Tinjau Laboratorium SMAN 6 Mandau Yang Terbakar Bupati Kasmarni, Wakil Bupati H Bagus Santoso dan Kadisdik Edi Sakura Meninjau Laboratorium SMAN 6 Yang Terbakar

Mandau, Disdik - Bupati Bengkalis Kasmarni, Wakil Bupati Bengkalis H Bagus Santoso, Kepala Dinas Pendidikan Bengkalis Edi Sakura melakukan peninjauan langsung laboratorium kimia SMAN 6 yang terbakar.

Kepala Daerah Bengkalis mengatakan pihak sekolah agar tetap membangun komunikasi dengan Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis.
 
"Jadi nanti kita bisa sama-sama berusaha untuk berkoordinasi dengan pihak Provinsi. Kabupaten Bengkalis tidak akan tutup mata atas kejadian ini, sehingga nantinya laboratotium ini bisa berfungsi seperti biasanya." Ujar Kasmarni.
 
Kadisdik Bengkalis mengatakan meskipun kewenangan Sekolah Menengah Atas (SMA) berada di Provinsi, Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis  akan berkoordinasi dan bekerja sama dengan Dinas Pendidikan Provinsi Riau.
 
"Tentunya kami berharap kepada Pemerintah Provinsi Riau terutama Dinas Pendidikan Provinsi Riau agar Laboratorium yang terbakar segera ditanggulangi"
 
Kebakaran Laboratorium SMA N 6 disebabkan oleh Korsleting listrik.
 
 
 

[Ikuti Terus Disdik Bengkalis Melalui Sosial Media]







Disdik Bengkalis
di Google+



Disdik Bengkalis
di Instagram
Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Workshop Manajemen, Bupati Bengkalis Harapkan Kepsek Tingkatkan Kualitas

Dibaca : 187 Kali
2

Untuk Jenjang SMP, Disdik Bengkalis Buka Penerimaan Beasiswa Prestasi Akademik dan Non Akademik

Dibaca : 910 Kali
3

Syahbuddin Zakaria Anggota Dewan Pendidikan Tutup Usia, Kadisdik Bengkalis Sampaikan Belasungkawa

Dibaca : 584 Kali
4

Terbaik 1 Kombel se Riau dan Raih Sejumlah Prestasi pada Jambore GTK, Kadisdik Beri Apresiasi

Dibaca : 494 Kali
5

Diklat Cegah Stunting dan Bimtek IKM, Sekretaris Disdik Harapkan Guru PAUD/TK Terus Tingkatkan Kompetensi

Dibaca : 350 Kali