AKREDITASI KELEMBAGAAN PAUD DAN PNF SEKABUPATEN BENGKALIS TAHUN 2020
MANDAU - Kepala Dinas Kabupaten Bengkalis Edi Sakura, S.Pd,. M.Pd melaksanakan Akreditasi Kelembagaan PAUD Dan PNF Sekabupaten Bengkalis Tahun 2020. Kegiatan ini dilaksanakan pada Rabu, 18 November 2020.
Mengidentifikasi permasalahan-permasalahan atau hambatan-hambatan yang dihadapi oleh Lembaga PAUD dan PNF dalam menuju Akreditasi karena untuk wilayah khususnya Kecamatan Rupat, Rupat Utara banyak Lembaga PAUD belum Akreditasi dan juga Sosialisasi Penggunaan Aplikasi dari Sispena 2.0 ke Sispena 3.0 untuk 2020 tidak ada Akreditasi karena Pandemi jadi ditunda 2021. PAUD melakukan sistem uji coba Aplikasi seperti Piloting. Kegiatan ini juga dihadiri Asessor Kabupaten Bengkalis, Mandau, Pinggir, Talang Muandau, dan Bathin Solapan
Dan kegiatan ini ditutup oleh Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis Agusilfridimalis, SH. Kegiatan ini juga berlangsung di Rupat Kamis 19 November 2020 yang dibuka oleh Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis Agusilfridimalis, SH, kegiatan ini juga dihadiri Asessor Kabupaten Bengkalis, Mandau, Pinggir, Talang Muandau, Bathin Solapan, Rupat dan Rupat Utara. Harapannya “ Akreditasi kelembagaan PAUD berharap sudah terakreditasi semuanya dan meningkatnya mutu pendidikan anak usia dini Kabupaten Bengkalis